Bulan: September 2023

RENUNGAN HARIAN: KAMIS, 14 SEPTEMBER 2023

BERJAGA-JAGALAH DAN WASPADALAH TERHADAP SEGALA KETAMAKAN OLEH: Pdt. Juliana Zai, STh Lukas 12:15 “Kata-Nya lagi kepada mereka: “Berjaga-jagalah dan waspadalah terhadap segala ketamakan, sebab walaupun seorang berlimpah-limpah hartanya, hidupnya tidaklah tergantung dari pada kekayaannya itu” Sahabat yang dikasihi Tuhan. Ketamakan berasal dari kata tamak atau disebut juga keserakahan. Ketamakan pada umumnya diartikan sebagai keinginan yang …

RENUNGAN HARIAN: KAMIS, 14 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN: RABU 13 SEPTEMBER 2023

DAN SEKARANG, MENGAPA ENGKAU MASIH RAGU-RAGU? OLEH: Pdt. Juliana Zai, STh Kisah Para Rasul 22: 16 “Dan sekarang, mengapa engkau masih ragu-ragu? Bangunlah, berilah dirimu dibaptis dan dosa-dosamu disucikan sambil berseru kepada nama Tuhan” Sahabat yang dikasihi Tuhan, Renungan hari ini merupakan bagian dari perikop tentang “Paulus berbicara kepada orang Yahudi” mengenai dirinya sendiri dan …

RENUNGAN HARIAN: RABU 13 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN: SELASA, 12 SEPTEMBER 2023

SETIA SAMPAI MATI Oleh: Pdt. Bornok Sihombing, STh   Nats Alkitab: Pangungkapon 2:10b (bahasa Batak) : Sai burju ma ho rasirasa mate; dung i lehononku ma tu ho tumpal hangoluan i! (bahasa Indonesia): Hendaklah engkau setia sampai mati, dan Aku akan mengaruniakan kepadamu mahkota kehidupan. Saudara  dalam nama Tuhan Yesus. Judul Renungan “ SETIA SAMPAI …

RENUNGAN HARIAN: SELASA, 12 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

BIMBINGAN BELAJAR HKBP DEPOK 1

BIMBINGAN BELAJAR SMP DAN SMA Sehubungan dengan rencana penyelenggaraan bimbingan belajar untuk siswa SMP kelas 8 dan Kelas 9 serta siswa SMA Kelas 10 dan SMA Kelas 11 Tahun Pembelajaran 2023/2023, Seksi Pendidikan HKBP DEPOK 1 akan melaksanakan Bimbingan Belajar secara Tatap Muka/Offline. Pelaksanaan Bimbingan Belajar  diselenggarakan mulai 18 September 2023 bertempat Rumah Gedung Gereja …

BIMBINGAN BELAJAR HKBP DEPOK 1 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN 11 SEPTEMBER 2023

MEMELIHARA MULUT DAN LIDAH Oleh: Pdt. JULIANA ZAI, STh.   Nats Firman TUHAN: Amsal 21:23 “Siapa memelihara mulut dan lidahnya, memelihara diri dari pada kesukaran” Sahabat yang dikasihi Tuhan, Konon karena perkara perkataan satu kampung bisa terjadi perselisihan, bahkan ada juga akibat berita bohong yang menjadi asumsi publik mengenai pribadi seseorang menjadi motif terjadinya pembunuhan. …

RENUNGAN HARIAN 11 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN, MINGGU 10 SEPTEMBER 2023

ALLAH BERKENAN KEPADA PERTOBATAN ORANG FASIK Oleh: Pdt. Juliana Zai, STh Ev: Yehezkiel 33:7-11 Ep: Matius 18: 15-20 Sahabat yang dikasihi Tuhan, Dosa (Hamartia) adalah keadaan yang menyebabkan manusia terpisah dari Allah karena pikiran, sikap, perkataan, atau perbuatan yang salah (Mzm. 32:1-2). Kesalahan-kesalahan itu sendiri disebut dosa, tetapi keadaan sebagai orang yang berdosa lebih luas …

RENUNGAN HARIAN, MINGGU 10 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN, SABTU 9 SEPTEMBER 2023

YESUS SUMBER KELEGAAN BAGI YANG LETIH LESU DAN BERBEBAN BERAT Oleh: Pdt. Juliana Zai, STh Matius 11: 28 “Marilah kepada-Ku, semua yang letih lesu dan berbeban berat, Aku akan memberi kelegaan kepadamu” Sahabat yang dikasihi Tuhan, Setiap orang punya pergumulan dan persoalan hidup yang beraneka ragam. Komplitnya penderitaan dan kesusahan yang kita alami terkadang membuat …

RENUNGAN HARIAN, SABTU 9 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

RENUNGAN HARIAN, JUMAT 8 SEPTEMBER 2023

DIPILIH UNTUK PERGI DAN MENGHASILKAN BUAH Oleh: Pdt. Juliana Zai, STh, Yohanes 15:16a “Bukan kamu yang memilih Aku, tetapi Akulah yang memilih kamu. Dan Aku telah menetapkan kamu, supaya kamu pergi dan menghasilkan buah dan buahmu itu tetap” Sahabat yang dikasihi Tuhan, Tuhan telah memilih dan menetapkan kita untuk menjadi hamba-hamba-Nya yang mau melayani-Nya dengan …

RENUNGAN HARIAN, JUMAT 8 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »

PELAYANAN IBADAH MINGGU XIV DUNG TRINITATIS: MINGGU, 10 SPETEMBER 2023

PELAYAN IBADAH MINGGU, 10 SEPTEMBER 2023 I. IBADAH MINGGU JAM 07.00 WIB (BAHASA INDONESIA) KOTBAH: Pdt. Dj Sirait, STh LITURGIS : St. H br. NainggolaN WARTA    : St. J. Sianipar II. IBADAH MINGGU JAM 10.00 WIB (BAHASA BATAK) KOTBAH: Pdt. Linda br. Silaban, STh, MM LITURGIS : St. N br. Siahaan WARTA    : …

PELAYANAN IBADAH MINGGU XIV DUNG TRINITATIS: MINGGU, 10 SPETEMBER 2023 Selengkapnya »

KOTBAH MINGGU, 10 SEPTEMBER 2023

Kotbah Minggu XIV Stlh Trinitatis Minggu, 10 September 2023 Ev: Yehezkiel 33:7-11 ALLAH BERKENAN KEPADA PERTOBATAN ORANG FASIK Oleh: Pdt.  Nekson M Simanjuntak, MTh. Preases HKBP Distrik XXVIII Depok, Bogor, Sukabumi dan Kalimantan Barat (Deboskab) Selamat Hari Minggu! Sahabat yang baik hati siapapun pasti senang menyambut pertobatan seseorang. Sebagai contoh seorang anak brandalan berubah menjadi …

KOTBAH MINGGU, 10 SEPTEMBER 2023 Selengkapnya »